‘Mankeeping’: Saat Perempuan Jadi Pengasuh Pasangannya Sendiri 

Suami bukan bayi besar yang harus dirawat 24 jam oleh istri. Sudah waktunya relasi perkawinan berhenti menormalisasi ketimpangan, perlu tanggung jawab setara dari semua.