Magdalene Berkunjung Ke Kotamu!
Halo kamu! Beberapa tim Magdalene mau berkunjung ke kotamu. Kami pingin kenalan langsung sama kamu dan mungkin bisa denger saran masukan kamu sambil nongkrong ngopi nyemil santai misalnya. Acara ini tidak dipungut biaya. Nah, kalau kamu bisa, yuk daftar segera karena tempat biasanya terbatas.
